KONFLIK
Konflik adalah ketidakcocokan antara 2 orang atau lebih yang dapat menimbulkan pertikaian.
Sebab-sebab konflik:
1. Adanya perbedaan baik individu maupun kelompok
2. Terjadi apabila keinginan tidak sesuai dengan kenyataan
3. Adanya perbedaan perasaan dan pendirian di antara mereka
4. Adanya perbedaan kepentingan
5. Adanya perubahan sosual yang cepat dalam kehidupan masyarakat
Bentuk-bentuk konflik:
1. Konflik pribadi
2. Konflik antar pribadi
3. Konflik antar kelas sosial
4. Konflik antar ras sosial
5. Konflik antar partai
6. Konflik internasional
Akibat-akibat konflik:
1. Kuatnya solidaritas antar sesama dalam satu kelompok yang sedang mengalami konflik dengan kelompok lain
2. Hancurnya atau rusaknya harta benda
3. Terjadi perubahan kepribadian
4. Rusaknya atau hancurnya satu kesatuan yang terjadi pada satu kelompok
Tidak ada komentar:
Posting Komentar